Sistematis | Detail | Bersanad

Saatnya Baca Quran Bertajwid dan Fasih dengan Standar Bacaan Bersanad hingga ke Rasulullah SAW

Plus Kelas Bimbingan dan Talaqqi Al-Fatihah Standar Sanad yang bersambung ke Rasulullah SAW agar Shalat Menjadi Sempurna

Testimoni
dr. Ratih Paradini

"Excited Sekali. Awalnya merasa PD dgn kemampuan baca Qur'an, ternyata masih banyak hal yang perlu dikoreksi. Ilmunya lebih dalam, dalam satu materi muridnya diajari satu persatu sampai mahir"

dr. Ratih Paradini

Founder Dokter Hijrah & Sisters of Yours
Penulis Buku Otak Tanpa Kotak

Al-Quds Quran Center Mempersembahkan

Kelas Tahsin Online
for Muslimah

Bukan sekedar bisa baca, tapi dengan bacaan yang sangat detailmendalam, dan fasih seperti Bacaan Bersanad

Yakni bacaan Al-Qur’an yang kebenaran pengucapannya memiliki ketersambungan hingga ke Nabi Muhammad SAW

Memastikan pengucapan sesuai dengan lisan dialek Arab yang fasih, ketepatan makhraj huruf, sempurna seluruh sifat dan tebal tipisnya

Memelihara bacaan Al-Qur’an agar tidak terpengaruhi dialek lokal atau bunyi samar yang sering dianggap bacaan Al-Qur’an namun bukan berasal dari Al-Qur’an

Mengapa Tahsin di
Al-Quds Quran Center

Materi Tahsin Bersanad

Diambil dari kitab induk tajwid dan pengalaman talaqqi kepada para ulama yang memiliki sanad riwayat bacaan yang tersambung kepada Nabi SAW

Tempat dan Waktu yang Mudah

Dilaksanakan secara online, bisa diikuti dari mana saja dan dengan pilihan waktu di luar jam kerja umum

Interaktif dan Konsultatif

Pembelajar Mendapatkan Materi, Praktek dan Koreksi Langsung di Kelas

Pengajar yang Berkompeten

Kelas Diampu oleh Pengajar Quran Berpengalaman, Bersertifikasi dan Bersanad

Kelas Tahsin Online
Batch VII
Akan Diisi oleh:

Ust. Miftahul Khair

Pemegang Sanad Al-Quran Riwayat Hafsh dan Syu'bah dari Syaikh Musthafa Afify (Al-Azhar - Mesir)
Pemegang Ijazah Kitab Tajwid Matan Al-Jazariyyah dari Syaikh Ammar Yasir dan Syaikh Hisyam
Pemegang Ijazah Kitab Tajwid Matan Tuhfathul Athfal dari Syaikh Hamzah Mahmoud Abdullah
Pemegang Ijazah Belajar Quran Metode Al-Barqy dan Metode Tilawati

Dengan pengalaman...

tahun lebih mengajar offline dan online
orang lebih jumlah murid offline dan online dari kalangan profesional, akademik, dan umum
+

Apa kata mereka...

drh. Mirna, S. Kh
(Dokter Hewan)

Makharijul huruf dan tajwid yg dulunya amburadul Alhamdulillah sekarang sangat signifikan peningkatannya

Ferra Martian, M. I. Kom
(Asisten Dosen)

Saya banyak belajar disini, dari mulai pertemuan awal lalu pertemuan selanjutnya banyak hal yang ‘menampar’ saya terkait hubungan saya dengan Al-Qur’an

Imas Siti Masitoh S. Pd
(Guru)

Ustadz Miftah sangat sabar, teliti, dan detail dalam membimbing dan mengarahkan kami bagaimana tatacara pembacaan yang benar

Masna Mualim, S. Ag
(Mahasiswa Pascasarjana)

Belajar di Al-Quds membuat bacaan Qur'an saya jauh lebih baik dari sebelumnya

Yang Ukhti Dapatkan dari Kelas Tahsin Online Ini...

Materi Tahsin

Peserta akan mendapatkan modul pembelajaran dari kitab yang bersanad serta dari pengalaman talaqqi kepada ulama Ahli Quran

Bimbingan dan Koreksi Langsung

Materi Disajikan Dua Arah. Ukhti Mendapatkan Materi, Praktek dan Koreksi Langsung di Kelas

Rekaman Tiap Pertemuan

Dengan ini Ukhti dapat memperdalam materi atau tetap dapat mengejar materi yang tertinggal jika absen 

Grup WA Private

Wadah khusus untuk latihan bacaan, materi pengayaan, konsultasi tahsin, berbagi pengalaman dan menambah sahabat baru

FREE Konsultasi Tahsin Selama 1 Tahun

Setelah Kelas Tahsin selesai, Ukhti tetap bisa berkonsultasi apapun seputar ilmu tahsin selama satu tahun

Selain Manfaat Di Atas, Ukhti juga Mendapatkan Bimbingan dan Perbaikan Al-Fatihah Standar Bacaan Bersanad hingga ke Rasulullaah SAW

Mengapa Al-Fatihah Harus Sempurna?

Karena salah pengucapan makhraj surah Al-Fatihah bisa merubah makna dan bisa membatalkan Shalat

Saatnya belajar tahsin lebih mendalam dan talaqqi Al-Fatihah sekaligus demi sempurnanya ibadah kita

Yuk Bergabung Belajar Bersama di Kelas Tahsin Akhwat Online - Batch VII

Masa Pendaftaran:
Juni 2023

Pelaksanaan:
Juni - Agustus 2023

Investasi Ilmu:

Rp 250k

Rp 150k

(Untuk 2 Bulan Belajar)

Limited Seat Max 12 Students Only!!!

Agar pembelajaran tahsin lebih maksimal dan kondusif, maka peserta tahsin Batch VI kali ini dibatasi hanya maksimal 12 orang dalam satu kelas
 Pendaftaran Ditutup Jika Kuota Terpenuhi

Pertanyaan yang sering ditanyakan

Apa syarat untuk mengikuti Kelas Tahsin Online Batch VII?

Syaratnya cukup seorang muslimah dan ada sedikit dasar baca Al-Quran meski sangat pemula (terbata-bata)

Saya sudah cukup lancar membaca Al-Quran, apakah kelas ini cocok untuk saya?

InsyaAllah tetap cocok, karena lancar belum jadi jaminan bacaan fasih sesuai standar sanad. Dan juga insyaAllah banyak wawasan dan ilmu baru yang bermanfaat lainnya

Apakah ada sertifikat setelah mengikuti Kelas Tahsin Online ini?

InsyaAllah akan diberikan sertifikat digital bagi yang memenuhi syarat dan lulus ujian

Al-Quds Quran Center

Kompleks Griya Alam Semesta – E3, Sindang Palay, Ciwaruga, Parongpong | WEST BANDUNG | 085624287522